13 Merk Pomade Termahal yang Paling Bagus

Posted on

Nurulku.com – Untuk mengetahui pomade termahal yang Paling bagus yang pernah ada, diperlukan pemikiran yang bijak. Karena harga jual sebuah pomade sangat beragam hingga saat ini. Pomade yang punya harga mahal dan fantastis pada umumnya ialah pomade yang dipakai artis. Yang tentu saja sebagai
merk pomade termahal, memiliki aroma pomade yang enak dan kualitas yang terbaik. Dan tentu saja itu berbeda dengan merk pomade lokal terbaik yang kebanyakan masuk dalam kategori pomade termurah. Namun, meski begitu jangan pernah ragu menggunakan yang lokal karena harga murah belum tentu juga mempunyai kualitas yang buruk. Sebab tak jarang, beberapa dari pomade lokal tersebut jadi Pomade paling bagus.

Merk Pomade Mahal yang paling bagus

13 Merk Pomade Termahal yang Paling Bagus

Sebagai salah satu alat bantu bagi penataan rambut pria, pomade telah menjadi sebuah penanda gaya hidup modern. Bukan hanya di era sekarang, tapi fenomena ini telah terjadi sejak dahulu.Kebanyakan pomade mahal yang ada dalam list ini merupakan merk dari pomade Import. Tak hanya dari segi kualitas pomade yang terbaik yang membuat harga pomade ini jadi mahal. Namun, indikator lainnya seperti bea cukai dari produk barang import dalam hal ini Pomade juga turut andil dalam membuat harga Pomade jadi lebih mahal dari pada di Negara asalnya.

Berikut 13 merk pomade yang layak disebut sebagai yang termahal:

  1. Pomade Fiber Grease

Merk pomade ini dijual hingga Rp 600.000,00. Produk ini berasal dari Jepang dan berwarna kuning. Karena harganya, produk ini pantas masuk dalam daftar pomade termahal.

  1. Uppercut Deluxe Pomade

Beraroma vanilla yang khas, pomade ini terkenal sebagai varian terbaik di dunia. Harganya sekitar Rp 300.000,00.

  1. Black and White Pomade

Harga pomade ini hanya berkisar Rp 200.000,oo, namun terbukti menjadi pomade yang dipakai artis sejak dulu, seperti Elvis Presley dan James Dean.

  1. Pomade Slick Devil Original

Dijual secara bebas di Indonesia, harga pomade ini berkisar di angka Rp 250.000,00.

  1. Layrite Super Shine Hair Cream

Dijual dengan harga Rp 275.000,00, produk ini menawarkan hasil akhir yang natural dan berkilau alami.

  1. Hanz De Fuko Modify Pomade

Harganya mencapai sekitar Rp 300.000,00. Kelebihan pomade ini adalah dapat digunakan baik pada rambut basah atau kering.

  1. Admiral Pomade Premium Hold

Pomade ini termasuk merk pomade yang paling bagus di pasaran. Harganya yang sekitar Rp 250.000,00 menempatkannya di deretan produk termahal di kelasnya.

  1. American Pomade Wicked Slick

Dengan tidak memebri efek samping yang merusak pada rambut, pomade ini dibanderol harga Rp 200.000,00 di berbagai toko.

  1. Suavecito Pomade

Merk dari Amerika ini sangat dikenal di kalangan pengguna pomade. Tak heran jika harganya pun mencapai Rp 190.000,00.

  1. Hairbond Gripper

Produk ini cukup menjadi favorit juga, dan beredar di pasaran dengan harga Rp 260.000,00.

  1. Father Like Son Water Base Black

Menjadi salah satu merk pomade termahal, harga produk ini mencapai di atas Rp 1,3 juta rupiah. Dengan aroma coconuts delight, varian ini menawarkan sensasi segar saat digunakan.

  1. Railcar Super Hold Pomade

Pomade ini berdaya rekat yang kuat. Tak heran karena harganya mencapai Rp 315.000,00.

  1. Nolde Forest Pomade

Dibuat dari bahan petrolatum free dan juga vegan, merk pomade ini termasuk limited edition. Harga di pasaran saat ini mencapai sekitar Rp 300.000,00.

Tentu merk-merk di atas hanya sebagian kecil dari pomade yang beredar di Indonesia, bahkan di dunia. Sangat penting untuk menggunakannya sebagai sekedar referensi harga sebelum dibeli. Jangan lupa mempertimbangkan kualitas. Produk pomade termahal belum tentu yang terbaik untuk Anda.

Yang perlu anda tahu ialah merk pomade yang paling bagus tak selalu pomade tersebut memiliki harga yang mahal. Harga mahal pada suatu barang punya indikator-indikator lain yang turut andil, terlepas hanya dari segi kualitasnya saja. Berbagai merk pomade lokal terbaik yang ada dan sudah beredar saat ini bisa anda jadikan pilihan Pomade paling bagus untuk digunakan. Karena memang biasanya pomade lokal memiliki harga yang jauh lebih murah dibanding dengan Pomade Import. Pomade lokal pun juga punya aroma pomade yang enak, dan kualitas ketahanan yang baik.

Tentu hal tersebut dalam hal ini menggunakan Pomade lokal bisa jadi pilihan untuk anda, baik yang sedang ingin berhemat mapun yang ingin membeli pomade dengan budget rendah tapi tetap berkualitas!

Baca: Terbukti! Pomade adalah Alat Ampuh Menata Rambut Pria

ARTIKEL TERKAIT

Leave a Reply