Berapa Harga Mederma di Apotik? Inilah Testimoni Mederma dari Konsumen

Posted on
harga mederma di apotik
harga mederma di apotik

Harga mederma di apotik adalah harga patokan para konsumen saat membeli obat mederma dan harga obat di berbagai apotek pastinya berbeda-beda tergantung dari letak apoteknya. Kini mederma sangat laku dipasaran, karena menjadi salah satu obat terbaik untuk memuluskan tampilan kulit.

Para wanita pastinya mendambakan tampilan kulit yang terlihat cerah dan bersih. Wanita yang sudah masuk dalam usia remaja tentu akan mulai merasakan efek dari tampilan kulit, karena dengan tampilan kulit yang kusam akan membuat wanita jadi tak percaya diri. Salah satu penyebab kulit tak terlihat sempurna adalah adanya bekas luka yang sulit untuk dihilangkan, karena bekas luka di area kulit menonjol ke atas dan menjadikan bekas lukanya sulit
untuk hilang.

Bekas luka memang menjadi kendala bagi banyak orang, apalagi bila bekas luka terletak di bagian tubuh yang terlihat jelas seperti muka, leher dan tangan. Dengan bekas luka yang nampak membuat seseorang menjadi tidak percaya diri, karena merasa malu dengan tampilan bekas lukanya. Bekas luka yang terjadi terjadi dengan berbagai tipe seperti bekas luka yang berwarna putih, bekas luka dengan warna hitam, luka yang berlubang, luka yang timbul di permukaan kulit dan keloid.

Bagi wanita yang memiliki bekas luka yang sulit pudar, tentu akan mengalami kegelisahan tersendiri dan efek negatifnya adalah rasa percaya diri yang tak kunjung kuat, apalagi untuk tampil di depan banyak orang. Banyak sekali langkah penghilangan bekas luka yang bisa dilakukan secara instan seperti melakukan operasi ataupun menggunakan laser. Namun untuk melakukan langkah operasi serta laser dibutuhkan biaya yang besar dan sekarang ini ada salah satu solusi terbaik untuk menghilangkan bekas luka yaitu dengan cara mengoleskan mederma.

Testimoni Mederma

Banyak konsumen yang telah membuktikan khasiat dari mederma untuk menyamarkan bekas luka dan sudah banyak yang merasa puas dengan apa yang dihasilkan mederma, hal ini terlihat dari banyaknya testimoni mederma yang dibuat para konsumen. Salah satu varian mederma yang paling banyak disukai adalah mederme gel, karena sudah terbukti berkhasiat.

mederma gel
mederma gel

1. Pengertian Mederma

Mederma adalah salah satu gel yang berguna untuk melakukan perawatan bekas luka yang sudah terbukti klinis sejak lama dan obat ini sangat disarankan oleh dokter serta pihak apoteker hampir di seluruh dunia. Kini mederma menjadi salah satu obat terbaik yang bisa digunakan untuk menyembuhkan bekas luka di bagian kulit, karena mederma hilangkan parut jerawat dengan cepat dan obat ini dapat diperoleh di apotek tanpa resep dokter.

Miliki luka memang menjadi sebuah hal yang sangat tidak diinginkan oleh seseorang, karena luka seringkali membuat hilangnya percaya diri dan tidak memiliki kenyamanan dalam beraktivitas. Bekas luka juga seringkali menimbulkan rasa gatal yang tak tertahan dan rasa perih. Ada 3 jenis bekas luka yang seringkali muncul seperti bekas luka hipertrofik, bekas luka keloid dan bekas luka atrofik.

Mederma merupakan salah satu obat bekas luka yang sangat laris di banyak negara dan obat ini banyak direkomendasikan oleh para dokter di berbagai negara. Secara study klinis mederma gel memang terbukti memiliki khasiat yang baik untuk menyembuhkan berbagai bekas luka dan mederma bekerja untuk mengilangkan bekas luka dari bagian dalam kulit sampai ke bagian luar kulit. Mederma bisa digunakan saat luka sudah telah menutup atau bekas jahitan telah hilang dan saat luka segera diobati dengan Mederma, maka bekas luka akan semakin cepat hilang. Saat diobati secara rutin dengan Mederma, bekas luka yang berwarna kemerahan akan dengan cepat memudar.

2. Kegunaan Mederma

Mederma memang sudah sejak lama terbukti berhasil memudarkan bekas luka dan efektifnya mederma sudah teruji secara klinis. Salah satu kegunaan mederma salep adalah untuk menghilangkan bekas luka yang baru ataupun bekas luka yang sudah lama. Tak hanya itu mederma juga berguna untuk proses penyembuhan kulit, menghilangkan warna kemerahan, menjadikan bekas luka menjadi lebih halus, menjadikan bekas luka menjadi lebih rata dan noda bekas luka akan tersamarkan. Untuk memperoleh produk mederma bisa didapatkan di Apotik Kimia Farma, Apotik K-24 Century, Guardian, Watsons dan toko farmasi lainnya.

3. Harga Mederma

Harga mederma gel di apotik memang bervariasi sesuai dengan apoteknya, namun harga ini adalah harga umum yang banyak ditemukan:

  • Mederma Skin Care For Scars For Kids 0.70 oz (20 g) harga umumnya yaitu Rp 263.038
  • Mederma PM Intensive Overnight Scar Cream 1.0 oz (28 g) harga umumnya yaitu Rp 322.019
  • Mederma Advanced Scar Gel 1.76 oz (50 g) harga umumnya yaitu Rp 467.515
harga salep penghilang bekas luka
harga salep penghilang bekas luka

Apotek adalah tempat penjualan obat farmasi yang sangat populer dan harga salep penghilang bekas luka di setiap apotek tidaklah berbeda jauh, karena setiap obat yang dijual sama-sama produk farmasi. Dengan adanya apotek tentu memudahkan masyarakat untuk mencari obat yang diperlukan dan salah satu obat yang bisa dijual di apotek adalah Mederma. Harga Mederma di apotik memang berbeda-beda tergantung dengan wilayah apoteknya, hal ini disesuaikan dengan letak apotiknya dan harga yang disebutkan diatas adalah harga kisaran atau pasarannya.

4. Cara Penggunaan Mederma

Mederma Gel digunakan untuk menyembuhkan bekas luka yang sudah menutup dan cara penggunaannya sangatlah mudah, karena hanya perlu mengoleskan mederma gel ke bagian bekas luka secara merata. Semakin rata pengolesan gel medermanya, maka akan semakin baik pula gel menyerap pada bagian kulit dan proses penyamaran bekas lukapun akan lebih cepat menghilang dari permukaan kulit. Salah satu cara menggunakan salep mederma yang baik adalah dengan mengoleskannya rata ke sekeliling bagian luka.

Proses penyamaran bekas luka dengan mederma haruslah dilakukan secara rutin, hingga luka benar-benar terlihat hilang dan proses penyembuhan dari setiap orang pastinya akan berbeda, karena memiliki tingkat kekebalan tubuh yang berbeda. Obat ini akan menimbulkan efek samping bila digiunakan secara berlebihan dan bila obat ini tak kunjung menghilangkan bekas luka, sebaiknya segeralah hubungi dokter terdekat untuk menanyakan solusi terbaiknya.

Sekian bahasan tentang harga mederma di apotik.

ARTIKEL TERKAIT